Yang Mulia Sekretaris Jenderal Organisasi Kerja Sama Islam, Tuan Hissein Brahim Taha, dalam pidatonya pada sesi pembukaan konferensi: “Membangun Jembatan Antar Mazhab Islam”:
"Konferensi ini akan memperkuat upaya pendekatan antar mazhab Islam. Rekomendasi dan hasil konferensi ini akan berkontribusi dalam meletakkan dasar dan landasan bagi upaya pendekatan ini."
MazhabIslamDiMakkah
LigaMuslimDunia
Rabu, Maret 20, 2024 - 11:25